Pages

Friday 26 July 2013

Ajib Rosidi: Puisi Indonesia Modern

PUISI INDONESIA MODERN, Sebuah Pengantar, menggambarkan perkembangan puisi Indonesia sejak awal kebangkitannya sampai sekarang. Ditunjukkannya pokok-pokok pemikiran serta perubahan-perubahannya di samping memberikan pandangan-pandangannya sendiri yang tidak selalu sejalan dengan pendapat para kritisi lainnya. Tentang puisi Sutardji Calzoum Bachri yang oleh sebagian kritisi dianggap sebagai mantra, misalnya, Ajip menunjukkan bahwa puisi Sutardji ternyata lebih dekat dengan puisi modern daripada dengan mantra mana pun.
    Buku ini sarat dengan informasi dan pendapat tentang puisi Indonesia modern, dan karenanya merupakan pengantar yang tepat untuk mengenal dan memahami puisi Indonesia modern. Penting, terutama bagi para mahasiswa, pelajar, guru dan para peneliti sastra Indonesia.


ISBN: 978-979-419-7
Penerbit: Pustaka Jaya
Harga:
Kontak: 08562346663

0 comments:

Post a Comment